Pelaksanaan Vaksinasi Massal Covid-19 PT. SADP Kerja Sama dengan KODIM 1007/BJM

Pelaksanaan Vaksinasi Massal bersama PT. SinarAlam DutaPerdana (SADP) dengan KODIM 1007/BJM dan Rumah Sakit TPT Dr. R. Soeharsono pada hari Sabtu tanggal 18 Desember 2021.